Postingan

Qualityclub Saling berbagi pengalaman ISO di Tangerang Selatan

Gambar
Grup diskusi QualityClub kembali mengadakan pertemuan rutin pada Sabtu 27 April 2019 di Tangerang Selatan.

Kopdar QualityClub di Tangerang Selatan, Sabtu 27 April 2019

Gambar
Dear QualityClub. Pertemuan rutin QualityClub yang mendatang diseselanggarakan di Tangerang Selatan dengan rincian acara sbb: Sabtu, 27 April 2019 Pukul : 10:00 – 14:00 WIB Tempat : AMARIS Hotel Serpong, Jl. Raya Serpong No. 91-92, Tangerang Selatan Biaya partisipasi: Rp.200.000,- per orang Agenda 10:00 Diskusi ISO 45001:2018 12:00 Makan siang 13:00 Tips menerapkan ISO 9001:2015 14.00 Selesai Bonus : Persyaratan ISO 45001 dalam bahasa Indonesia, manual ISO 45001; dokumen pendukung ISO 9001:2015: tabel risiko dan peluang, tabel identifikasi pihak berkepentingan, SOP manajemen risiko, contoh management review (RTM), checklist audit ISO 9001:2015, dll semua dokumen dalam softcopy Surat undangan QualityClub :  Formulir registrasi QualityClub   Sampai jumpa! 

Sertifikat ISO Kebun Raya LIPI Dicabut

JAKARTA, KOMPAS – Setifikat ISO 9001:2015 untuk Kebun Raya Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia dicabut per 4 Maret 2019. Pencabutan ini disebabkan oleh perubahan organisasi dan fungsi yang saat ini dijalankan di kebun raya tersebut. Saat menerima sertifikat tersebut, kebun raya LIPI masih dalam bentuk Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya. Lembaga ini  menaungi Kebun Raya Bogor, Kebun Raya Cibodas, Kebun Raya Purwodadi, Kebun Raya Bali, dan Kebun Raya Cibinong. Setelah reorganisasi, nama lembaga tersebut berganti menjadi Pusat Penelitian Konservasi Tumbuhan dan Kebun Raya. “Terkait dengan reorganisasi ini sebenarnya sebatas masalah administrasi saja. Jadi, nama yang berubah itu perlu penyesuaian dokumen lagi. Fungsi kebun raya pun sekarang juga berubah,” kata Pelaksana Tugas Kepala Pusat Penelitian Konservasi Tumbuhan dan Kebun Raya Hendrian saat dihubungi Kompas di Jakarta, Jumat (15/3/2019). Pada dokumen sertifikasi ISO 9001:2015 tercatat, cakupan aktivitas dari kebun raya

QualityClub meeting Bandung 16 Maret 2019

Gambar
Anggota QualityClub mengadakan meeting untuk sharing K3 khususnya ISO 45001 di Bandung 16 Maret 2019, sharing pengalaman praktek K3 di perusahaan, praktek-praktek penerapan sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja (K3) ISO 45001, tips dan trik. Meeting QualityClub diselenggarakan secara regular dengan tujuan menambah pengetahuan tentang manajemen ISO standard

Situs untuk memantau perkembangan penanaman pohon

Dear QualityClub. Fairventures Worldwide (FVW), lembaga non-pemerintah asal Jerman, membuat program menanam satu juta pohon yang didukung Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Program ini berlokasi di Kabupaten Gunung Mas dan Kabupaten Katingan, Kalteng. Untuk mendukung program tersebut, FVW membuat situs untuk memantau perkembangan penanaman pohon. Dalam situs itu, semua orang bisa memantau perkembangan kebun yang dipetakan. Tak hanya itu, semua orang juga bisa memantau laju deforestasi, luas area terdegradasi, regenerasi hutan, hingga perkembangan program restorasi. Situs untuk memantau perkembangan penanaman pohon bisa dilihat di FVW

Mitigasi Risiko Korupsi

Persidangan korupsi yang sedang berlangsung terkait kasus gagal investasi oleh Pertamina pada blok migas di Australia karena dianggap lalai dalam menggunakan analisis risiko, menunjukkan betapa pentingnya Sistem Manajemen Risiko ISO 31000 dalam mitigasi risiko korupsi. Pola penuntutan tindak pidana korupsi mulai memasuki babak baru sejak Mahkamah Agung mengintroduksi standar sistem manajemen pada Peraturan Mahkamah Agung (Perma) No 13 Tahun 2016 tentang Tata Cara Menangani Perkara Pidana Korporasi. Disebutkan: ”hakim dapat menilai kesalahan korporasi … manakala korporasi tidak melakukan langkah-langkah governansi yang diperlukan untuk melakukan: (i) pencegahan (ISO 37001), (ii) mencegah dampak yang lebih besar (ISO 31000), (iii) memastikan kepatuhan terhadap ketentuan hukum yang berlaku guna menghindari terjadinya tindak pidana (ISO 19600)”. Perma No 13/2016 tidak menyebut secara khusus nomenklatur ketiga standar sistem manajemen internasional yang dikenal sebagai ISO (Internationa

Jumlah anggota QualityClub ISO Setiap Hari Bertambah, banyak antusias!

Jumlah anggota QualityClub, forum ISO via WA group, setiap hari bertambah dan semakin banyak. Antusias ini diperlihatkan dengan banyaknya anggota baru yang ikut bergabung. QualityClub dibangun sebagai wadah komunitas ISO Indonesia. QualityClub membahas kiat-kiat atau praktek ISO 9000, ISO 14000, ISO 45001 dan standar-standar internasional lainnya di perusahaan Indonesia. Pemahaman standar ISO (9000, 14000, dll) tidak cukup dengan hanya turut serta dalam training dan workhsop. Pelatihan memiliki kendala, khususnya waktu. Pada umumnya pelatihan hanya berlangsung satu atau dua hari, sementara untuk memahami standar ISO dengan baik tidak cukup  satu atau dua hari, membutuhkan proses secara berkelanjutan. Sebab itu dibuatlah  forum sharing ISO ini yang tanpa hambatan ruang dan waktu. Kapan saja setiap anggota bisa tanya jawab, saling berbagi pengalaman, atau hanya sekedar membaca sebagai tambahan pengetahuan (knowledge) tentang ISO. Saat ini ada 5 WAG (WhatsAppp group) . Per tangga