Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Daftar Dokumen ISO 45001:2018

Sertifikasi ISO 45001 membutuhkan banyak dokumen. Dokumen dibutuhkan untuk bisa dilakukan audit sertifikasi iso 45001.  Audit ISO 45001 dilaksanakan oleh auditor dari lembaga sertifikasi. Jika semua lancar, selanjutnya perusahaan direkomendasikan untuk mendapat sertifikat ISO 45001:2018 dan layak bergembira. Namun, sebelum menuju proses sertifikasi, banyak dokumen yang perlu dibuat. Untuk memudahkan menyusun dokumen ISO 45001, kami menyiapkan sejumlah contoh-contoh dokumen template ISO 45001. Dengan menggunakan contoh-contoh dokumen ini, Anda dapat menghemat waktu dan upaya dalam menyusun strategi yang efektif untuk membuat dokumen-dokumen yang dibutuhkan dalam proses sertifikasi ISO 45001:2018.  Klik gambar di bawah ini untuk melihat daftar dokumen ISO 45001:2018.

Foto QualityClub Gathering Bogor 2018

QualityClub gahering, Bogor 2018 QualityClub kerap mengadakan pertemuan rutin. Pada tahun 2018 pertemuan diselenggarakan per dua bulan. Ikut dalam acara anggota QualityClub untuk berdiskusi kiat-kiat ISO di perusahaan. Banyak kontribusi para anggota QualityClub dalam diskusi di dalam pertemuan. Masa pademi Covid-19 QualityClub gathering secara fisik diubah menjadi pertemuan online atau QualityClub online. Hal ini untuk menekan penyebaran virus corona bila pertemuan diadakan tatap muka. QualityClub gathering akan diadakan bila masa sulit pandemi ini telah hilang atau berlalu. Semoga.