Postingan

QualityClub: Apakah Instruksi Kerja harus mengacu SOP?

Gambar
Beberapa waktu yang lalu QualityClub, forum ISO Indonesia via WhatsApp Group , membahas topik dokumen ISO. Pengelolaan dokumen dalam penerapan ISO 9000 sering dibahas dan ditanyakan anggota QualityClub. Seorang anggota QualityClub bertanya, apakah Instruksi kerja (IK) dapat berdiri sendiri tanpa inline atau mengacu SOP? Instruksi kerja adalah dokumen yang memuat petunjuk kerja secara detail atau rinci. Instruksi kerja biasanya diterapkan hanya dalam ruang lingkup yang kecil, msalnya satu unit kerja saja.  Ada dua pendapat untuk menjawab pertanyaan di atas. Mayoritas berargumen, Instruksi kerja harus mengacu SOP tertentu. Instruksi kerja yang baik harus inline dengan SOP sesuai dengan hirarki dokumen. Hirarki dokumen yang dimaksud adalah seperti gambar di bawah ini: Hirarki dokumen ISO (sumber anggota QualityClub) Hirarki dokumen atau tingkatan dokumen ISO di atas menunjukkan tingkatan dokumen mulai dari manual, prosedur, instruksi kerja dan formulir.  Tingkatan dokumentasi ini menunjuk

Dokumen yang dibutuhkan Audit Internal ISO 9001:2015

Topik audit internal merupakan topik yang sering dibahas di grup QualityClub sebab kegiatan audit penting dalam penerapan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015. Berikut tanya jawab tentang kegiatan audit internal ISO 9001 yang saya rangkum dari QualityClub; == Selamat pagi bapak dan ibu, Mohon pencerahan...Dokumen apa saja yang diperlukan dalam kegiatan audit internal? === Untuk auditor internal kalo dikami Surat penunjukan auditor internal Notifikasi atau pemberitahuan audit Jadwal audit Check list / daftar pertanyaan Form lkatp / laporan ketidak sesuaian atau tindakan perbaikan Form resume audit === Bantu jawab ya club... Langkah2 Audit Internal : Jadwal Audit Internal ( dibuat max bulan des untuk 1 thn ke depan) Pastikan semua Master dokumen siao (bisa hardfile bisa soft file) Program Audit Internal ( berisi evaluasi audit sebelumnya, sebagai acuan audit selanjutnya, apa aja yg harus di audit termasuk durasi waktu) Informasi Audit Internal ( penunjukkan Auditor dan Auditee), siapak

Cara integrasi sistem manajemen lebih dari satu standar ISO

Gambar
Sekarang banyak perusahaan mengadopsi standar ISO lebih dari satu dan nyatanya masih banyak yang belum tahu cara mengintegrasikan sistem manajemen. Satu saja susah, apalagi lebih dari satu. Berikut diskusi QualityClub tentang integrasi sistem.  === Assalamu alaikum, Mohon pencerahan, adakah di Perusahaan Ibu/Bapak yang mengimplementasikan lebih dari 1 Sistem Manajemen? Pertanyaan : Bagaimana system penulisan dokumen mutu, pelaksanaan Audit & Tinjauan Manajemen-nya? hatur nuhun == Wa'alaikumussalam. Izin share. Ditempat sy menerapkan lebih dari 1 Sistem Manajemen. Kami menyebutnya dgn Integrated Management Syatem (IMS) atau Sistem Manajemen Terpadu. Utk beberapa persyaratn yg bisa dijadikan 1, seperti pengendalian informasi terdokumemtasi, audit intenal dan Tinjauan Manajemen kami gabung jadi 1 prosedur dan pelaksanaannya juga dijadikan 1/terpadu. Dengan tetap memenuhi persyaratan dari masing2 standar. Masih banyak juga yg bisa digabung, seperti competency, Training, komunikasi,

Insentif auditor internal ISO untuk meningkatkan kinerja audit

Gambar
Grup QualityClub mendiskusikan berbagai topik ISO antara lain tentang audit internal, khususnya cara untuk meningkatkan kinerja audit internal di perusahaan yang telah mendapatkan sertifikat ISO. Kegiatan audit merupakan kegiatan yang wajib dilakukan dalam praktek ISO 9001:2015. Kegiatan ini harus dilakukan oleh auditor yang terlatih. Setidaknya, auditor internal telah mendapatkan pelatihan yang cukup untuk memiliki komptensi sebagai auditor internal ISO. Salah seorang anggota bertanyaa tentang bagaimana memotivitasi auditor internal ISO agar lebih mantap dalam menjalankan tugasnya sebagai auditor. Berikut ini tanya jawab via QualityClub:

Join QualityClub, Forum ISO Indonesia

Gambar
 

QualityClub Webinar: Pengenalan ISO/IEC 17025

Gambar
Sekarang ini banyak pihak menuntut pelayanan laboratorium yang lebih baik, data hasil pengujian atau kalibrasi yang valid, serta sistem telusur yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Tuntutan ini dapat dipenuhi dengan menjalankan Praktek berlaboratorium yang baik dan benar atau Good Laboratory Practices sesuai dengan standard ISO 17025. Penerapan GLP bertujuan meyakinkan kita bahwa data hasil pengujian yang dilakukan telah mempertimbangkan perencanaan dan pelaksanaan yang benar. Tema ini akan dibahas dalam QualityClub Webinar. Topik: Pengenalan ISO/IEC 17025 Hari/Tgl: Kamis, 6 Januari 2021 Pukul: 16.00-17.00 WIB (1 jam) Tempat: Zoom Persyaratan: Memiliki aplikasi Zoom Narasumber: Mulyono, STP (Anggota QualityClub) Moderator: Zulkifli Nasution (Moderator Quality Club) Pendaftaran webinar QualityClub Download materi webinar

Formulir Investigasi Kecelakaan Kerja K3 yang lengkap

Saya memperoleh formulir investigasi kecelakaan kerja dari seorang anggota QualityClub dan isinya  sangat lengkap. Semua orang bertanggung jawab atas proses investigasi kecelakaan kerja. Proses investigasi kecelakaan kerja merupakan suatu bagian penting dari manajemen keselamatan dan kesehatan kerja. Terjadinya kecelakaan sebaiknya dilihat sebagai kesempatan (peluang) untuk meningkatkan kinerja sistem manajemen dan malah bukan untuk mencari-cari kesalahan orang. Form investigasi kecelakaan kerja memuat banyak parameter yang antara lain mencakup informasi kejadian, kronologi kejadian, identifikasi penyebab kecelakaan, sistem pengendalian K3 (dalam bentuk fishbone diagram), tindakan perbaikan, dll. Formulir investigasi sangat lengkap. Download  Formulir Investigasi Kecelakaan Kerja K3 (pdf) Baca juga: Ini Dia Dokumen SMKP (Sistem Manajemen Keselamatan Pertambangan)